Menu

Mode Gelap
Ketua KPID Bengkulu Raih Juara 1 Lomba Menembak Bersama Kapolda Bengkulu Kapolda Bengkulu Gelar Coffe Morning, Insan Pers Diajak Olahraga dan Menembak Afina Ramadhanah Anak Berprestasi Asal Makassar Soppeng Ketua DPD RI Sebut Ormas Penting Sebagai Penghubung Aspirasi Publik Gubernur Dinilai Tidak Serius Tanggapi Perihal Musorprov KONI

Bengkulu · 11 Agu 2022 21:24 WIB ·

Bupati Dan Wakil Bupati Seluma Hadiri Peringatan HUT RSUD Tais Ke-16 Tahun 2022


 Bupati Seluma Erwin Octavian, SE.(Doc:My) Perbesar

Bupati Seluma Erwin Octavian, SE.(Doc:My)

Aktivitasnusantara.Com-Kabupaten Seluma – Bupati Seluma Erwin Octavian, SE didampingi Wakil Bupati Seluma Drs, Gustianto menghadiri peringatan HUT RSUD Tais ke-16 Tahun 2022, Kamis (11/8/2022) di RSUD Tais.

Dihadiri Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Seluma H.Hendarsyah, S.IP. MT, Staf Ahli, Dandim 0425 Seluma.

Plt Direktur RSUD Tais Dr. Raden Sanata Jayadi dalam sambutannya menyampaikan bahwa Rumah Sakit Umum Daerah Tais saat ini sedang meningkatkan pelayanannya untuk mendukung visi misi Bupati dan Wakil.Bupati Seluma.

“Pada bulan Desember 2022 nanti akan diadakan akreditasi rumah sakit dan kami mengharapkan dukungan dari Pemerintah Kabupaten Seluma sehingga RSUD Tais dapat mewujudkan salah satu program unggulan Kabupaten Seluma yaitu Seluma Melayani”, ujarnya.

Bupati Seluma dalam arahannya menyampaikan rasa syukurnya “Alhamdulillah di tahun 2021 dan 2022 kita telah bergerak membangun jalan menuju UGDi, nanti akan kita lengkapi lagi fasilitasnya”.

“Pelayanan BPJS harus kita utamakan untuk peningkatan pelayanan terhadap pasien”, ujar Bupati Seluma.

“Kita akan pasang listrik tenaga surya di Puskesmas-Puskesmas sehingga pasien yang sakitnya ringan dapat diobati di Puskesmas saja, apabila Puskesmas tidak mampu baru di rujuk ke RSUD Tais”, lanjut Bupati Seluma.(My)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

Baca Lainnya

Stafsus Adam Muhammad Pantau Proses SKB CPNS Kemenkumham Sulsel

10 Desember 2024 - 11:14 WIB

Alumnus Unhas Darmawangsa Mampawa: Pelecehan Seksual di Kampus Unhas adalah Alarm Bagi Moral dan Sistem Kita

30 November 2024 - 13:10 WIB

Masa Sidang lll Ketua DPRD Sumardi, Tampung Aspirasi Warga Kelurahan Muara Dua

29 November 2024 - 10:41 WIB

Ternyata Helmi Hasan yang Undang KPK ke Bengkulu, Kode Saat Debat ke 2 di Mercure

24 November 2024 - 13:50 WIB

Masa Sidang lll Sumardi Reses di Kelurahan Sidomulyo , Tampung Aspirasi Warga

20 November 2024 - 04:12 WIB

Wujudkan Semangat Olahraga Mendunia, Pemimpin Muda Nusantara adakan turnamen futsal ke dua 2024

19 November 2024 - 15:49 WIB

Trending di Daerah